Sebaik-baik Manusia Adalah Orang yang Bermanfaat Bagi Sesama (H.R Buchori Muslim)
“Hidup adalah perjalanan waktu dan perpindahan tempat. Kapan pun dan di mana pun kita berada, haruslah memberi manfaat bagi sesama, karena sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain. Learn, Share, Success! (Muhammad Ali Murtadlo)”

Senin, 21 Februari 2011

Shoutul Qolby





Sosok yang mengagumkan
pribadi yang menggemaskan
Imut dan mengasyikan
itulah engkau
  Pancaran sinar keimanan yang kau miliki
  Memancar Hingga kerelung hati
  dan Cahaya ketaqwaanmu pada sang Illahi
  Itulah yang selama ini aku cari
Kulihat aura wajahmu bercahaya
Bagai mercusuar menerangi kota
Bak mentari yang selalu setia
muncul di pagi hari
yang tak pernah malas menampakkan diri
meski hanya dalam sehari
  Kejujuranmu adalah cermin hatimu
  senyuman manismu itulah cerminan Nuranimu
  Kepolasanmu gambaran dari jiwamu
  Keelokan tutur katamu mengisyaratkan kepribadiaanmu
  Lembut sapamu menghiasi kecantikanmu
  Tak dapat kupungkiri hatiQ terpikat oleh hatimu
kini,,,,,,,,,,,,
kau telah menghiasi relung hatiku dengan kejujuranmu
kau telah warnai hari-hariku dengan senyuman manismu
kau telah selami palung hatiku,
Hingga dasar,
Hingga yang terdalam,
Penuh rasa Cinta,Kasih dan Sayang
yang mampu menggetarkan palung terdalam jiwa dan hatiku,
Hanya satu pintaku
jaga selalu ketulusan hati dan kesetiaanmu 
(aldo/21)
El-ikhlas,210211 M
05:25 am

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hot Sonakshi Sinha, Car Price in India